POINT PENTING DALAM SKENARIO FILM
Halo guys, setelah sekian banyak mimin share tentang dunia perfilman, gak afdol rasanya kalau mimin gak ikut share tentang scenario dalam sebuah film.
Jadi guys dalam sebuah film terdapat sebuah scenario yang membangun cerita dalam film tersebut, dan tentu saja pembuatan scenario film gak mudah lho guys.
seorang scriptwriter harus memenuhi 5 point penting dalam penulisan sebuah scenario film, apalagi kalau sudah masuk kedalam kategori film nasional maupun internasional. Harus benar-benar bisa memenuhi 5 point tersebut supaya cerita yang ada didalam film tersebut bisa tersampaikan kepada penonton dengan baik.
Penasaran apa aja? Yukk cekidot.
1. Point Of Attack
Ini adalah hal mendasar untuk membuat cerita kalian tetap dan terus bisa melangkah maju. Dari point of attackini kalian bisa merunut bagaimana perjalanan karakter di stepselanjutnya. Poin penting di point of attack ini adalah sesuatu yang mengganggu rutinitas karakter utama. Misalnya, ada seorang musisi sederhana yang setiap harinya dia disibukkan oleh proses pembuatan lagu-lagu sederhana nya di sebuah rumah kecil, namun tiba-tiba ia harus dihadapkan dengan pemilik rumah kontrakannya yang mengusir dia secara paksa. Nah, sampai di sini kalian bisa membayangkan bagaimana, kehidupan dia dan langkah apa yang harus ia ambil.
BACA JUGA : SUTRADARA PEREMPUAN TERBAIK
2. Plot Point 1
Plotpoint I adalah soal langkah awal yang ia ambil secara mudah. Biasanya ini adalah cara paling mudah jadi pasti akan gagal atau berbenturan dengan hal lain secara cepat. Misalnya jika pakai contoh yang tadi, si musisi tersebut akhirnya pergi untuk tinggal dirumah neneknya di sebuah desa, Neneknya tinggal sendirian di sana. Si musisi pun akhirnya bisa punya rumah tinggal sementara dan bisa melanjutkan pembuatan lagunya seperti sediakala. Namun, sang nenek sakit-sakitan dan selalu minta hal-hal aneh padanya. Intinya langkah yang ia ambil ini masih sulit menemukan titik terang.
Nah itu tadi guys beberapa POINT PENTING DALAM SKENARIO FILM
Jika Kalian Suka dengan Artikel ini Silahkan Like, Coment & Share Article ini. Salam Jepret Prodution
Semoga Bermanfaat.